Audit Sistem Informasi Manajemen Inventory PT.ABC Menggunakan Framework COBIT 2019

Authors

  • Mahesa Bayu Baihaqi Magister Sistem Informasi Universitas Diponegoro
  • Wahyu Tedi Prastio Magister Sistem Informasi Universitas Diponegoro

DOI:

https://doi.org/10.33022/ijcs.v12i4.3218

Abstract

Audit Sistem Informasi Manajemen Inventory merupakan elemen penting dalam pengelolaan risiko dan pengendalian di PT. ABC. Penelitian ini bertujuan untuk melakukan audit sistem informasi manajemen inventory PT. ABC menggunakan pendekatan GRC (Governance, Risk, and Compliance). Penelitian ini memberikan wawasan yang berharga bagi PT. ABC dalam mengoptimalkan manajemen sistem informasi mereka dengan pendekatan GRC. Dengan menerapkan pendekatan ini, perusahaan dapat mengidentifikasi dan mengelola risiko terkait manajemen inventory dengan lebih efektif, memastikan kepatuhan terhadap regulasi yang berlaku, dan meningkatkan tata kelola informasi mereka secara keseluruhan.

Downloads

Published

30-08-2023